Menjalankan Aplikasi Android di Komputer Dengan Emulator BlueStacks

Posted by awhys Sabtu, 06 April 2013 0 komentar
Dengan BlueStacks ini, aplikasi-aplikasi yang berada di android bisa kita gunakan pada PC kita dan berjalan sangat lancar karena bisa dibilang aplikasi atau game android rata-rata kapasitasnya tidak terlalu besar dan grafik yang dibutuhkan juga tidak terlalu tinggi.
Contohnya disini akan saya gunakan aplikasi ini untuk memainkan sebuah game android yang sangat populer yaitu Temple Run 2.



Screenshot :

Menggunakan aplikasi android di PC



Download BlueStacks App Player Freeware For Windows



Setelah install bluestacks, nanti akan ada tombol search dan anda bisa mencari aplikasi atau game yang diinginkan seperti gambar diatas kemudian download dan mainkan gamenya pada PC sobat.

Download :
BlueStacks (Windows Xp, Windows 7 dan Vista
BlueStacks (Windows 8)
TERIMA KASIH ATAS KUNJUNGAN SAUDARA
Judul: Menjalankan Aplikasi Android di Komputer Dengan Emulator BlueStacks
Ditulis oleh awhys
Rating Blog 5 dari 5
Semoga artikel ini bermanfaat bagi saudara. Jika ingin mengutip, baik itu sebagian atau keseluruhan dari isi artikel ini harap menyertakan link dofollow ke http://chetchithot.blogspot.com/2013/04/menggunakan-aplikasi-android-di.html. Apabila anda mendapatkan Link yang rusak mohon segera coment, biar saya dapat memperbaikinya. Terima kasih sudah singgah membaca artikel ini. Kliklah salah satu iklan disamping agar blog ini bisa terus di update. Komentarnya di tunggu

0 komentar:

Posting Komentar